Daup,03 Oktober 2019
Wantilan Jaba Pura Puseh desa Daup menjadi tempat dilaksanakannya pemungutan suara untuk Pilkel Daup 2019,Sesuai jadwal yang di tetapkan maka masyarakat menggunakan hak pilihnyaq pada hari itu.Acara pun berlangsung dengan aman dan lancar.masyarakat yang datang pun sangat antusias menggunakan hak pilihnya.acara pun berlangsung hingga pukul 13:00 WITA.